shopee banner

Jadwalpraktek.com – Informasi jadwal dokter RS Permata Keluarga Jababeka, meliputi dokter umum, gigi, maupun dokter spesialis dan sub spesialis.

Jadwal praktek dokter spesialis terdiri dari dokter spesialis saraf, bedah. orthopedi, urologi, mata, penyakit dalam, rehab medik, kandungan dan kebidanan, kulit dan kelamin, THT, anak, dan beberapa spesialis lainnya.

RS Permata Keluarga Jababeka adalah rumah sakit swasta di bawah manajemen dari PT. Permata Prima Husada. Perusahaan bidang kesehatan ini juga mempunyai rumah sakit lainnya seperti RS Permata Keluarga Lippo Cikarang dan RS Permata Keluarga Karawang.

Tipe dari RS Permata Keluarga Jababeka adalah rumah sakit dengan tipe C, sedangkan untuk akreditasi dari KARS adalah lulus perdana.

Layanan dan fasilitas yang tersedia di RS Permata Keluarga Jababeka antara lain :

  • IGD 24 jam
  • Rawat inap (VIP, kelas 1, kelas 2, kelas 3)
  • ICU
  • Perinatologi
  • Poliklinik rawat jalan
  • Fisioterapi
  • Ruang operasi
  • Laboratorium
  • USG 4D
  • CT Scan
  • Panoramic gigi
  • X-ray
  • Audiometri
  • Spirometri

Jadwal dokter RS Permata Keluarga Jababeka di bawah ini kami rangkum dari sumber resmi rumah sakit terkait. Dengan adanya jadwal praktek dokter ini diharapkan Anda tidak salah jadwal dalam memilih dokter spesialis. Jadwal ini juga sekaligus sebagai panduan Anda dalam melakukan pendaftaran secara online.

Jadwal Praktek Dokter RS Permata Keluarga Jababeka Semua Spesialis

Berikut adalah jadwal dokter RS Permata Keluarga Jababeka untuk semua dokter umum maupun spesialis. Jika Anda menggunakan smartphone, usap layar ke kiri untuk melihat jadwal selengkapnya.

Nama Dokter Poli / Spesialis Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
dr. Lina F., Sp. S Saraf 12.00-15.00 13.00-17.00 13.00-17.00 15.00-18.00 12.00-15.00 11.30-14.00
dr. Barnard, Sp. B Bedah 10.30-16.30 10.30-16.30 10.30-16.30 10.30-16.30 10.30-16.30 10.30-16.30
dr. Juniar P. Silaen, Sp. B Bedah 17.00-19.00 17.00-19.00 17.00-19.00 17.00-19.00 17.00-19.00
dr. Ferry Doni, Sp. OT (K) Orthopedi 14.00-16.00 14.00-16.00 11.00-13.00 14.00-16.00 11.00-14.00 15.00-16.00
dr. Paulus, Sp. U Urologi 14.00-16.00 14.00-16.00 14.00-16.00 14.00-16.00 14.00-16.00 08.00-10.00
dr. Dian, Sp. M Mata 19.00-21.00 19.00-21.00 19.00-21.00 09.00-11.00 09.00-11.00 09.00-11.00
dr. M. Irfan, Sp. PD, FINASIM Penyakit Dalam 08.00-13.00 08.00-13.00 08.00-13.00 08.00-13.00 08.00-13.00 08.00-13.00
dr. Andrew S., Sp. PD Penyakit Dalam 18.00-20.30 18.00-20.30 18.00-20.30 18.00-20.30 18.00-20.30
dr. Irwan, Sp. OG Kandungan dan Kebidanan 09.00-14.00 17.00-20.00 09.00-14.00 09.00-14.00 09.00-14.00 09.00-14.00
19.00-20.00
dr. Harun, Sp. OG Kandungan dan Kebidanan 17.00-20.00 17.00-20.00
dr. Rita, Sp. OG Kandungan dan Kebidanan 09.00-12.00 16.00-18.00
dr. Emy, Sp. OG Kandungan dan Kebidanan 16.30-19.00 18.00-20.00
dr. Yudit, Sp. KFR Rehab Medik 09.00-14.00 09.00-14.00 09.00-14.00
drg. Argyaratri Arum Gigi 16.00-20.00 16.00-20.00 10.00-14.00
drg. Indah Gigi 09.00-14.00 16.00-20.00
16.00-20.00
drg. Bonarikson Gigi 09.00-14.00 09.00-14.00
drg. Ruskandy Gigi 16.00-20.00 15.00-20.00
drg. Bonarikson Gigi 09.00-14.00 09.00-14.00 09.00-14.00
16.00-20.00
drg. Ria Novijanti Gigi 16.00-20.00 16.00-20.00 16.00-20.00
drg. Indah Gigi 09.00-14.00 09.00-14.00
16.00-20.00
drg. Argyaratri Arum Gigi 10.00-14.00
drg. Diana, Sp. BM Bedah Mulut 08.00-10.00 16.00-18.00
dr. Widhi, Sp. P Paru 11.00-15.00 15.00-20.00 11.00-15.00 11.00-15.00 11.00-15.00 15.00-17.00
dr. Maria Umum 08.00-16.00 08.00-14.00
dr. Merry Berlian, MM Umum 16.00-20.00
dr. Wiwin Umum 08.00-16.00 08.00-14.00
dr. Nisinna SK, MARS Umum 16.00-20.00 16.00-20.00
dr. Eskana Umum 08.00-16.00
dr. Riyan Umum 08.00-16.00 08.00-14.00
dr. Jamila Umum 08.00-16.00
dr. Romula Umum 16.00-20.00
dr. H. Endra Umum 08.00-16.00
dr. Dea Umum 16.00-20.00
dr. Dedy Umum 14.00-20.00
dr. Meivita, MKK Umum 08.00-16.00 08.00-14.00
dr. Ulfani Umum 08.00-14.00
dr. Dedy IGD 08.00-20.00 20.00-08.00 08.00-20.00 20.00-08.00
dr. Nisinna SK, MARS IGD 20.00-08.00
dr. Riyan IGD 08.00-20.00
dr. Y. Bambang IGD 20.00-08.00
dr. Ulfani IGD 08.00-20.00
dr. H. Endra IGD 20.00-08.00 20.00-08.00
dr. Romula IGD 08.00-20.00
dr. Jamila IGD 08.00-20.00
dr. Zinson, Sp. KK Kulit dan Kelamin 16.00-18.00 18.00-20.00 15.00-17.00 18.00-20.00 11.30-14.00
dr. Zulrafli, Sp. THT-KL THT 12.00-14.00 18.00-20.00 18.00-20.00 18.00-20.00 14.00-16.00 18.00-20.00
dr. Wilsen, Sp. THT THT 09.30-11.30 13.00-16.00 09.30-12.00 13.00-16.00 09.30-11.30 09.30-12.00
dr. Retta, Sp. PD Penyakit Dalam 10.00-14.00 11.00-15.00 09.00-12.00 11.00-15.00 09.00-12.00
dr. Frederica, Sp. PD, FINASIM Penyakit Dalam 13.30-16.00 13.30-16.00 13.30-16.00 13.30-16.00 13.30-16.00
dr. Gracia, Sp. A Anak 09.00-12.00 09.00-12.00 09.00-12.00 09.00-12.00 09.00-12.00 09.00-12.00
18.00-20.00 18.00-20.00 18.00-20.00 18.00-20.00 18.00-20.00 18.00-20.00
dr. Ester Honoris, Sp. A Anak 14.00-17.00 14.00-17.00 14.00-17.00 14.00-17.00 14.00-17.00 12.00-14.00

Catatan:
Jadwal dokter bisa berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan. Untuk kenyamanan berobat, lebih baik konfirmasi terlebih dahulu ke bagian pendaftaran pasien.

Cek pula jadwal dokter dari rumah sakit lainnya seperti RS Siloam Cikarang, RS Mitra Keluarga CikarangRS Annisa Cikarang, RS Permata Cibubur, RS Primaya Karawang, dan beberapa rumah sakit lainnya melalui website ini.

Daftar Online RS Permata Keluarga Jababeka

Anda dapat melakukan pendaftaran atau reservasi dokter secara online di RS Permata Keluarga Jababeka. Ada 2 cara, yaitu melalui website dan melalui pesan whatsapp.

Daftar melalui website

  1. Buka alamat tautan berikut Daftar Online
  2. Pilih rumah sakit
  3. Pilih klinik
  4. Pilih penjaminan (umum/asuransi)
  5. Pilih rencana tanggal konsultasi
  6. Klik buat janji dokter

Daftar melalui whatsapp 

Silakan Anda dapat mengirimkan pesan whatsapp ke nomor berikut :

Whatsapp 0813 1299 1119

Sampaikan jika Anda ingin daftar poliklinik, selanjutnya Anda akan dipandu oleh admisi.

Pendaftaran Klinik Rawat Jalan melalui telepon.
021-2908 3399  ( ext: 130,131,133 )

Alamat dan Nomor Telepon RS Permata Keluarga Jababeka

Alamat Jl. Dr. Satrio No.1A, Simpangan, Kec. Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530

🏪 IGD 24 hour 021- 2908 3388
☎️ Call Center 021- 2908 3399
📲 Whatsapp 0813-1299-1119