shopee banner

RS UMM Malang merupakan sebuah rumah sakit swasta di Malang yang dibangun tahun 2009. Setelah 4 tahun masa pembangunan, pada tahun 2013 RS Universitas Muhammadiyah Malang ini mendapatkan izin operasional rumah sakit sementara oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Malang. Lokasi rumah sakit ini berada di dekat kampus 3 UMM Malang.

RS UMM Malang dibangun dengan tujuan sebagai sarana penunjang pendidikan di kalangan civitas akademika UMM dan sebagai salah satu profit center. Rumah sakit di lingkungan universitas ini juga diterapkan oleh Universitas Brawijaya Malang dengan mendirikan RSUB Malang. Keberadaan RS UMM merupakan bagian dari layanan kesehatan berusaha untuk memberikan pelayanan terbaik bagi seluruh pasien. Mengusung motto “pelayananku, pengabdianku” mendorong RS UMM agar terus dan terus belajar meningkatkan layanan yang memuaskan masyarakat.

Fasilitas yang ada di Rumah Sakit Universitas Muhammadiyah Malang antara lain :

1. Klinik Umum, Klinik Gigi, dan Klinik Spesialis

– Dokter Umum

– Dokter Gigi

– Dokter Gigi Spesialis Penyakit Mulut

– Dokter Spesialis Anak

– Dokter Spesialis Anestesi

– Dokter Spesialis Anestesi Manajemen Nyeri

– Dokter Spesialis Bedah Plastik

– Dokter Spesialis Bedah Saraf

– Dokter Spesialis Bedah Thorax Kardiovaskular

– Dokter Spesialis Bedah Tulang (Orthopedi)

– Dokter Spesialis Bedah Umum

– Dokter Spesialis Bedah Urologi

– Dokter Spesialis Jantung dan Pembuluh

– Dokter Spesialis Kulit & Kelamin

– Dokter Spesialis Mata

– Dokter Spesialis Kebidanan & Kandungan (Obsgyn)

– Dokter Spesialis Paru

– Dokter Spesialis Penyakit Dalam

– Dokter Spesialis Psikiatri

– Dokter Spesialis Patologi Klinik

– Dokter Spesialis Patologi Anatomi

– Dokter Spesialis Kedokteran Fisik dan Rehabilitasi

– Dokter Spesialis Syaraf

– Dokter Spesialis THT

– Dokter Spesialis Radiologi

2. IGD 24 Jam, HCU – ICU

3. Layanan Hemodialisis (Cuci Darah)

4. Instalasi Diagnostik dan Intervensi Kardio Vaskular

5. Instalasi Laboratorium

6. Instalasi Radiologi

7. Instalasi Farmasi

8. Instalasi Gizi

9. USG 4 dimensi dan CT Scan 64 Slice

10. Kamar perawatan yang nyaman dan tematis

11. Kamar Perawatan Dewasa, Bersalin, Perinatologi, Rawat Gabung dan Ruang Anak

12. Kamar operasi dengan alat-alat canggih

Baca juga :

Jadwal dokter Rumah Sakit Soeparaoen Malang

Jadwal Dokter RS Persada Malang

Jadwal dokter RS Unisma

Jadwal dokter RSIA Muhammadiyah Malang

Jadwal dokter Melati Husada Malang

Jadwal Praktek Dokter RS UMM Malang

Berikut adalah jadwal lengkap dari semua dokter umum, dokter gigi, dan dokter spesialis (penyakit dalam, THT, mata, anak, obsgyn, dan masih banyak lagi lainnya).

Nama Dokter Hari Jam Praktek

Jadwal dokter spesialis anak

dr. Dicky Faturrachman, Sp.A., M.Biomed Senin 10.00-12.00
Selasa 10.00-12.00 & 18.00-19.30
Rabu 10.00-12.00
Kamis 10.00-12.00 & 18.00-19.30
Jumat 10.00-12.00
Sabtu 15.00-16.00
dr. Hawin Nurdiana, Sp.A., M.Kes Senin 15:00-17:00
Selasa
Rabu 15:00-17:00
Kamis
Jumat 15:00-17:00
Sabtu 07:30-10:00
dr. Husnul Asariati, Sp.A., M.Biomed Senin 18:30-20:00
Selasa 15:00-17:00
Rabu 18:30-20:00
Kamis 15:00-17:00
Jumat 18:30-20:00
Sabtu
dr. Pertiwi Febriana, M.Sc., Sp.A Senin 11.00-13.30
Selasa 11.00-13.30
Rabu 11.00-13.30
Kamis 11.00-13.30
Jumat 10.30-12.30
Sabtu 10.30-12.30

Jadwal dokter spesialis kandungan

dr. Aida Musyarrofah, Sp.OG Senin
Selasa 19:00-21:00
Rabu 19:00-21:00
Kamis 08:00-12:00
Jumat
Sabtu
dr. Halida Nelasari, Sp.OG(K) Senin 16:00-19:00
Selasa 09:00-12:00
Rabu
Kamis 13:00-15:00
Jumat 16:00-19:00
Sabtu 09.00-12.00
dr. Kusuma Andriana, Sp.OG Senin 09:00-12:00
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
dr. Moch. Ma’roef, Sp.OG Senin
Selasa
Rabu 09.00-11.00
Kamis
Jumat 09.00-11.00
Sabtu

Jadwal dokter spesialis penyakit dalam

dr. Achmad Rifa’i, Sp.PD,FINASIM Senin 15:00-18:00
Selasa 15:00-18:00
Rabu
Kamis 15:00-18:00
Jumat
Sabtu 15:00-18:00
dr. Ardhi Bustami, Sp.PD Senin 08:00-11:00
Selasa 08:00-11:00
Rabu 08:00-11:00
Kamis 08:00-11:00
Jumat 10:00-13:00
Sabtu
dr. Gerry Permadi, Sp.PD Senin 18.30-20.30
Selasa 18.30-20.30
Rabu
Kamis 18.30-20.30
Jumat
Sabtu 09.00-12.00
dr. Isbandiyah, Sp.PD Senin
Selasa
Rabu 16:00-18:00
Kamis
Jumat 16:00-18:00
Sabtu
dr. Nina Nurarifah, Sp.PD Senin
Selasa
Rabu 18.30-20.00
Kamis
Jumat 18.30-20.00
Sabtu

Jadwal dokter spesialis orthopedi

dr. Bambang Widiwanto, MS.,Sp.OT Senin 19:30-21:00
Selasa 19:30-21:00
Rabu 19:30-21:00
Kamis 19:30-21:00
Jumat 19:30-21:00
Sabtu 08:00-09:30
dr. Dwi Prayogi, Sp.OT Senin 07:00-08:30
Selasa 07:00-08:30 & 16:00-18:00
Rabu 07:00-08:30
Kamis 07:00-08:30
Jumat
Sabtu 16:00-18:00
dr. Rakhmad Aditya Hernawan, Sp.OT Senin 11:00-13:00
Selasa
Rabu 15:00-17:00
Kamis 15:00-17:00
Jumat 08.00-10.00
Sabtu 10:00-11:00

Jadwal dokter spesialis bedah umum

dr. Andi Abdillah, Sp.B, FINACS, FICS Senin 07.00-09.00 & 13.00-17.00
Selasa 07.00-09.00 & 13.00-17.00
Rabu
Kamis 07.00-09.00 & 13.00-17.00
Jumat 07.00-09.00 & 13.00-17.00
Sabtu 07.00-09.00
dr. M. Aleq Sander, M.Kes, Sp.B, FINACS Senin 11:00-14:00 & 18:00-20:00
Selasa 11:00-14:00 & 18:00-20:00
Rabu 11:00-14:00 & 18:00-20:00
Kamis 11:00-14:00 & 18:00-20:00
Jumat 11:00-14:00 & 18:00-20:00
Sabtu

Jadwal dokter spesialis bedah plastik

dr. Ruby Riana Asparini, Sp.BP-RE Senin
Selasa 07:00-08:30
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu

Jadwal dokter spesialis bedah saraf

dr. med. Tommy Alfandy N, Sp.BS(K),FINSS,FINPS,FICS Senin 15:00-17:00
Selasa
Rabu
Kamis 15:00-17:00
Jumat
Sabtu
dr. Yoyok Subagio, Sp.BS Senin
Selasa 13:00-15:00
Rabu
Kamis
Jumat 09:00-11:00
Sabtu

Jadwal dokter spesialis urologi

dr. Andri Kustono, Sp.U Senin 19.00-20.00
Selasa
Rabu 19.00-20.00
Kamis
Jumat 19.00-20.00
Sabtu

Jadwal dokter spesialis kulit dan kelamin

dr. Dwi Nurwulan Pravitasari, Sp.KK Senin 10:00-13:00 & 18.30-21.00
Selasa
Rabu 18:30-21:00
Kamis 18:30-21:00
Jumat
Sabtu
dr. Ratna Wulandari, Sp.KK., M.Kes Senin
Selasa 19:00-21:00
Rabu
Kamis 10:30-13:00
Jumat 19:00-21:00
Sabtu 10:30-13:00
dr. Sri Adila Nurainiwati, Sp.KK Senin
Selasa 11:00-13:00
Rabu 11:00-13:00
Kamis
Jumat 11:00-13:00
Sabtu

Jadwal dokter spesialis mata

dr. Aryani Vindhya Putri, Sp.M Senin
Selasa
Rabu 12.00-14.00
Kamis 08.00-12.00
Jumat 10.00-12.00
Sabtu
dr. Bragastyo Sidharta, Sp.M.,M.Sc Senin 08:00-12:00
Selasa
Rabu
Kamis 16:00-18:00
Jumat
Sabtu 08:00-12:00
dr. Mirza Metita, Sp.M(K) Senin
Selasa 15:30-17:00
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
dr. Yuliono Trika Nur Hasan, Sp.M Senin 19:00-21:00
Selasa 09:00-12:00 & 19:00-21:00
Rabu 09:00-12:00 & 19:00-21:00
Kamis 12:00-14:00
Jumat 19:00-21:00
Sabtu
Dr.dr. Alfa Sylvestris, Sp.M Senin
Selasa 08.00-09.00
Rabu
Kamis
Jumat 08:00-09:30
Sabtu

Jadwal dokter spesialis paru

dr. Thahri Iskandar, Sp.P Senin 08:30-11:00
Selasa 09:00-12:00
Rabu 09:00-12:00
Kamis 09:00-12:00
Jumat 08:30-11:00
Sabtu
dr. Ungky Agus Setyawan, Sp.P(K),FAPSR Senin
Selasa
Rabu 19:00-21:00
Kamis
Jumat 19:00-21:00
Sabtu
dr. Wara Pertiwi, Sp.P Senin
Selasa 16:00-17:00
Rabu 16:00-17:00
Kamis 16:00-17:00
Jumat 16:00-17:00
Sabtu

Jadwal dokter spesialis kejiwaan

dr. Marintik Ilahi, Sp.KJ Senin 19:00-20:30
Selasa
Rabu 19:00-20:30
Kamis
Jumat
Sabtu
Jadwal dokter spesialis rehab medik
dr. Rahmad, Sp.KFR Senin 09.00-11.00
Selasa
Rabu 12.00-14.00
Kamis
Jumat
Sabtu

Jadwal dokter spesialis saraf

dr. Moch. Bahrudin, Sp.S Senin
Selasa 09:00 – 10:30
Rabu 09:00 – 10:30
Kamis 09:00 – 10:30
Jumat
Sabtu
dr. Rahayu, Sp.S Senin 10:00-12:00
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu 10:00-12:00
dr. Risma Karlina Prabawati, Sp.S Senin 08.00 – 10.00 & 15:00-17:00
Selasa
Rabu 15.00 – 17.00
Kamis
Jumat 08.00 – 10.00
Sabtu 13.00 – 15.00
dr. Zamroni Afif, Sp.S(K)., M.Biomed Senin
Selasa 15:00-17:00
Rabu
Kamis 15:00-17:00
Jumat 15:00-17:00
Sabtu

Jadwal dokter spesialis THT

dr. Indra Setiawan, Sp.THT-KL Senin 11:00-13:00 & 19:00-21:00
Selasa 08:00-14:00 & 19:00-21:00
Rabu 08:00-10:00 & 19:00-21:00
Kamis 19:00-21:00
Jumat 08:00-10:00 & 19:00-21:00
Sabtu 08:00-10:00
dr. Nimim Putri Zahara, Sp.THT-KL Senin 13:00-15:00
Selasa
Rabu 11:00-14:00
Kamis
Jumat 11:00-14:00
Sabtu
dr. Nurul Hapsari, Sp.THT-KL Senin 08:00-10:00
Selasa
Rabu
Kamis 10:00-12:00
Jumat
Sabtu 10:00-12:00

Jadwal dokter umum

dr. Agung Rudiardi Senin
Selasa
Rabu 13:00-17:00
Kamis
Jumat
Sabtu
dr. Ayu Prima Kusuma Putri Senin 18:00-21:00
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat 09:00-17:00
Sabtu 18:00-21:00
dr. Ki Ageng Nico Senin
Selasa
Rabu 18:00 – 21:00
Kamis
Jumat 09:00-12:00
Sabtu 13.00-21.00
dr. Nur Chumairoh Senin
Selasa
Rabu 09:00-17:00
Kamis 09:00-17:00
Jumat
Sabtu
dr. Rezky Ami Cahyaharnita Senin
Selasa
Rabu 13:00-17:00
Kamis
Jumat
Sabtu
dr. Thontowi Djauhari, NS., M.Kes Senin
Selasa 18:00 – 21:00
Rabu
Kamis 18:00 – 21:00
Jumat 18:00 – 21:00
Sabtu
dr. Viva Maiga Mahliafa Noor, MMRS. Senin 09:00-12:00
Selasa 09:00-12:00
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
dr. Zata Dini Senin 13:00 – 17:00
Selasa 13:00 – 17:00
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu 09:00-13:00

Jadwal dokter gigi

drg. Prasetyo Adi Senin 08.30-11.00
Selasa 08.30-11.00
Rabu 08.30-11.00
Kamis 08.30-11.00
Jumat 08.30-11.00
Sabtu
drg. Satria Aji Prasidha Senin 18:00-20:00
Selasa
Rabu 18.00-20.00
Kamis
Jumat 18:00-20:00
Sabtu
drg. Miftakhul Cahyati, Sp.PM Senin
Selasa 16.00-17.00
Rabu
Kamis 16.00-17.00
Jumat
Sabtu

Klinik Psikologi

Dini Fidyanti, M.Psi., Psikolog Senin 09:00-11:30
Selasa 09:00-11:30
Rabu 12.30-14.30
Kamis 12.30-14.30
Jumat 09:00-11:30
Sabtu
Wulida A. El-Rifqiya, M.Psi., Psikolog Senin 13.00-15.00
Selasa 13.00-15.00
Rabu 09.00-11.30
Kamis 09.00-11.30
Jumat 13.00-14.00
Sabtu

*jadwal dapat berubah sewaktu-waktu, hubungi CS jika ingin berkunjung

Alamat dan Nomor Telepon RS UMM

RSU Univ. Muhammadiyah Malang
Jl. Raya Tlogomas No. 45 Kel. Tlogomas, Kec. Lowokwaru – Malang 65144

Telp : 0341 – 561666
Fax : 0341 – 561627
Email : [email protected]
WhatsApp : 0812 1620 7426

Hotline RSU Universitas Muhammadiyah Malang (0341) 561666

Customer Service via WA 0812 1620 7426